Salam kuliner, semoga anda semua dalam keadaan sehat, pada kesempatan
kali ini saya akan berbagi resep olahan makanan yang kue kering. kue kering adalah makanan atau cemilan yang sangat digemari oleh orang indonesia khususnya dan umumnya untuk semua orang.
kue kering adalah makanan atau cemilan yang sering dimakan ketika kita
santai atau saat kita lagi bekerja DLL, kue tersebut dijadikan teman
kita dalam melakukan aktifitas kita sabil makan cemilan kue tersebut.
nah pada
kesempatan kali ini saya akan berbagi Resep Kue Kering Coklat Kopi.
Penggmar kopi pasti akan menyukai rasa kopi dari sajian camilan Resep Kue Kering Coklat Kopi ini. Walaupun kopinya tidak terlalu pekat terasa namun tetap saja aroma kopi dari kue kering ini tetap dapat tercium. Araoma kopi membuat kue kering ini dapat menggugah selera Anda para pecinta kopi untuk coba memakannya. Rasa dari Kue Kering Coklat Kopi ini tidak terlalu manis dan pas di lidah. Penasaran bagaimana cara pembuatannya, yuk ulik Resep Kue Kering Coklat Kopi dibawah ini.
Penasaran bagaimana bahan dan cara pembuatannya simak dibawah ini, selamat mencoba dan berkreasi:bukan hanya itu bagi anda juga yang bukan pecinta kopi kue ini sangat enak karena rasa kopi dari kue ini tidak terlalu pekat dilidah, dan tentunya dapat memberikan rasa sensai yang berbeda ketika anda menikmati kue ini.
Bahan:
Bahan |
---|
125 gram mentega |
100 gram gula halus |
1 sdm kopi instan |
2 butir kuning telur |
250 gram tepung terigu |
1 sdm cokelat bubuk |
Dark cooking coklat secukupnya |
Cara pembuatan:
Cara membuat |
---|
Lelehkan dark cooking cokelat |
Kocok mentega dan gula sampai lembut. Masukkan telur kopi cokelat dan susu kemudian aduk rata |
Masukkan tepung terigu cokelat dan susu kemudian aduk rata |
Giling adonan setebal 1 ½ cm kemudian cetak |
Panggang dalam oven selama ± 15 menit hingga matang kemudian angkat dan dinginkan |
Hias kue dengan cokelat leleh kemudian biarkan hingga dingin. Sajikan |
demikian mengenai resep kue yang bisa saya bagikan kepada anda semua
semoga bermanfaat. terimakasih sudah membaca artikel ini selamat
mengunjungi kemabali dan baca juga artikel masakan yang lain sesuai
dengan kebutuhan anda
0 Response to "Resep Kue Kering Coklat Kopi yang nikmat dan rasanya meleleh dimulut"
Posting Komentar